Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/1337
Title: ASUHAN KEBIDANAN PADA NY.KN GIIPI MASA HAMIL SAMPAI DENGAN PELAYANAN KELUARGA BERENCANA DI PRAKTEK BIDAN MANDIRI (PBM) SUMIARIANI MEDAN JOHOR TAHUN 2018
Authors: DESY WULAN PRAMITA TAMPUBOLO
Keywords: Asuhan Kebidanan Pada Ny.KN G2P1A0 Continuity Of Car
Issue Date: 29-Nov-2019
Publisher: POLTEKKES KEMENKES MEDAN
Abstract: Ringkasan Menurut word health organizatiom (WHO) 2015 angka kematian ibu (AKI) didunia sebesar 216 per 100.000 kelahiran hidup (KH). Penyebab kematian ibu adalah perdarahan, sepsis, hipertensi dalam kehamilan, partus lama/macet dan abortus. Salah satu cara untuk menurunkan AKI dengan memberikan asuhan berkesinambungan (continuity of care). Tujuan LTA untuk memberikan asuhan secara continuity of care pada ibu hamil, bersalin, nifas, bayi baru lahir dan KB dengan menggunakan pendekatan manajemen dalam bentuk SOAP. Asuhan Kebidanan continuity of care pada Ny.KN G2P1A0 di Praktek Bidan Mandiri (PBM) Sumiariani Medan Johor. Asuhan kebidanan antenatal care (ANC) trimester III dilakukan 3 kali dengan standar 9 T. Pertolongan persalinan sesuai APN, bayi lahir spontan, bugar pukul 03.15 WIB, jenis kelamin laki-laki, berat badan 3800 gram, panjang badan 50 cm, dilakukan IMD selama 1 jam. Asuhan Nifas dan Bayi Baru Lahir dilakukan kunjungan sebanyak 3 kali dan tidak ada keluhan. Ibu Akseptor KB Suntik bulan (Depo Provera). Kesimpulan, asuhan yang diberikan kepada ibu berjalan dengan baik dan kooperatif. Disarankan kepada klinik yang bersangkutan agar mempertahankan pelayanan yang sudah baik.
URI: http://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/1337
Appears in Collections:Koleksi KTI D3 BIDAN MEDAN

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
P07524115043 DESI WULAN PRAMITA.pdf3.77 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.