Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/1629
Title: PERBANDINGAN HASIL PEMERIKSAAN GLUKOSA DARAH METODE STIK DENGAN METODE GOD PAP PADA MAHASISWA ANALIS KESEHATAN MEDAN
Authors: KHOIRUL ANWAR NASUTION
Keywords: Diabetes Mellitus, Kadar Glukosa Darah, Metode STIK, Metode GOD PAP
Issue Date: 9-Dec-2019
Publisher: POLTEKKES KEMENKES MEDAN
Abstract: ABSTRAK Diabetes Melitus adalah salah satu penyakit yang sangat berbahaya. Penyakit ini dikatakan sangat berbahaya karena dapat menyebabkan banyak komplikasi penyakit berat lainnya. Penyakit ini mengalami peningkatan setiap tahunnya, dan pemeriksan di laboratorium menggunakan metode GOD PAP karena mempunyai akurasi dan presisi yang baik, sampel berupa serum. Akan tetapi pemeriksaan glukosa darah tersebut juga bisa dilakukan dengan metode STIK yang mana sampel berupa darah utuh. Metode stik mempunyai kelebihan cepat praktis dan sampel yang digunakan sedikit dan keakurasiannya belum diketahui, sehingga metode GOD PAP menjadi metode rujukan. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui Mengetahui Perbandingan kadar glukosa darah metode STIK dengan metode GOD PAP pada Mahasiswa Analis Kesehatan Medan. Dengan jenis penelitian observasional deskriptif, yang dilaksanakan pada tanggal 25 mei 2018 Di Laboratorium Politeknik Kesehatan Jurusan Analis Kesehatan. hasil penelitian ini menunjukkan, terdapat perbedaan yang bermakna dari kedua metode t hitung < t tabel = 1 < 2.000.
URI: http://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/1629
Appears in Collections:Koleksi Karya Ilmiah

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KHOIRUL ANWAR NASUTION.pdf1.83 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.