Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/2060
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorNadya Fatira-
dc.date.accessioned2020-02-17T05:18:29Z-
dc.date.available2020-02-17T05:18:29Z-
dc.date.issued2020-02-17-
dc.identifier.urihttp://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/2060-
dc.description.abstractABSTRAK Menarche yaitu keluarnya cairan darah dari kelamin wanita berupa luruh nya lapisan dinding rahim dalam yang banyak mengandung pembuluh darah untuk pertama kalinya. Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui hubungan paparan audio visual dengan kejadian menarche pada remaja siswi kelas VIII SMP Negeri 20 Medan yang sudah mengalami menarche. Peneliti menggunakan tehnik pengisian kuesioner untuk memperolah data responden. Jenis penelitian ini menggunakan metode analitik kuantitafif dengan menggunakan desain penelitian cross-sectional dengan jumlah sampel 50 responden dan Analisa bivariate menggunakan uji Spearman Rank. Hasil penelitian ini menunjukan dari 50 responden yang terpapar audio visual, 45 responden diantaranya mengalami keterpaparan ringan (84%) dan mengalami keterpaparan berat sebanyak 8 responden (16%). Dan diketahui bahwa mayoritas usia menarche responden sebanyak 30 responden (60%) mengalami menarche normal (12-15 tahun) dan 20 responden (41%) mengalami menarche dini (<11 tahun). Hasil pengujuian menunjukan bahwa ada hubungan paparan audio visual dengan kejadian menarche yang diperloleh dari p value sebesar 0,028 (p<0,05). Berdasarkan penelitian tersebut maka dapat disimpulkan bahwa paparan audio visual dengan kejadian menarche pada remaja siswi berpengaruh signifikan.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherPOLTEKKES KEMENKES MEDANen_US
dc.subjectAudio visual, Menarche, Remajaen_US
dc.titleHUBUNGAN PAPARAN AUDIO VISUAL DENGAN KEJADIAN HAID PERTAMA (MENARCHE) PADA REMAJA SIWSI KELAS VIII SMP NEGERI 20 MEDAN TAHUN 2019en_US
Appears in Collections:Koleksi Karya Ilmiah

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
JURNAL NADYA.pdf119.83 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.