Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/2086
Title: GAMBARAN FAKTOR SOSIO BUDAYA PADA PASIEN GANGGUAN JIWA SKIZOFRENIA DI POLI RUMAH SAKIT JIWA PROF.DR. MUHAMMAD ILDREM MEDAN TAHUN 2019
Authors: Ira Cindy Widyana Siahaan
Keywords: Faktor Sosio Budaya Pada Pasien Gangguan Jiwa Skizofrenia
Issue Date: 17-Feb-2020
Publisher: POLTEKKES KEMENKES MEDAN
Abstract: ABSTRAK Tingginya angka kejadian gangguan jiwa tahun 2019 di Rumah Sakit Jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem Medan sebanyak 1.567 orang gangguan jiwa disebabkan oleh banyak faktor diantaranya faktor sosio budaya. Penelitian ini merupakan deskriptif dengan desain cross sectional. Yang bertujuan penelitian ini adalah Untuk mengetahui gambaran faktor sosio budaya pada pasien gangguan jiwa skizofrenia dirumah sakit jiwa Prof. Dr. Muhammad Ildrem Medan Tahun 2019. Populasi dan sampel adalah pasien gangguan jiwa yang datang ke poli Rumah Sakit Jiwa Medan berjumlah 43 orang, yang ditetapkan dengan cara Purposive sampling. Hasil penelitian diperoleh bahwa karakteristik umur 26-35 Tahun sebanyak 20 orang (45,5%), jenis kelamin laki – laki sebanyak 25 orang (56,8%), pendidikan menengah sebanyak 36 orang (81,8%), tingkat ekonomi <1.800.000 sebanyak 38 orang (86,4%), suku jawa dan batak sebanyak 17 orang (38,6%), kestabilan keluarga tidak baik sebanyak 34 orang (77,3%), pola mengasuh anak demokratis sebanyak 42 orang (95,5%). Sehingga perlu disarankan agar keluarga lebih mengetahui faktor sosio budaya pada pasien gangguan jiwa skizofrenia dirumah sakit jiwa Medan Tahun 2019.
URI: http://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/2086
Appears in Collections:Koleksi KTI D3 KEPERAWATAN

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
PDF JURNAL IRA SIAHAAN.pdf240.27 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.