Please use this identifier to cite or link to this item:
http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/2154
Title: | GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PENDERITA INFEKSI SALURAN KEMIH TENTANG INFEKSI SALURAN KEMIH DI POLIKLINIK PENYAKIT DALAM RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN TAHUN 2019 |
Authors: | GRACIA J. PANGARIBUAN |
Keywords: | Gambaran Pengetahuan, Infeksi Saluran Kemih |
Issue Date: | 17-Feb-2020 |
Publisher: | POLTEKKES KEMENKES MEDAN |
Abstract: | Abstrak Infeksi saluran kemih adalah suatu keadaan adanya infeksi bakteri pada saluran kemih. Infeksi saluran kemih dapat mengenai laki-laki maupun perempuan dari semua umur. Akan tetapi, secara jenis kelamin, ternyata wanita lebih sering terinfeksi daripada pria dengan angka populasi umur, kurang lebih 5-15 % (Enggram, Barbara, 1998). Tujuan penelitian ini adalah untuk Mengetahui Gambaran Tingkat Pengetahuan Penderita Infeksi Saluran Kemih Tentang Infeksi Saluran Kemih (ISK) di PolklinikPenyakit Dalam Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan tahun 2019. Teknik pengambilan sampel accidental sampling dengan jumlah 44 responden menggunakan kuesioner. Metode penelitian bersifat deskriptif dengan desain penelitian cross sectional. Hasil penelitian diperoleh bahwa pengetahuan responden berdasarkan umur didapatkan mayoritas umur 55-64 tahun sebanyak 7 responden (20,6%) berpengetahuan cukup , pengetahuan responden berdasarkan pendidikan mayoritas yang berpendidikan SMA sebanyak 6 responden (17,6%) berpengetahuan cukup, pengetahuan responden berdasarkan pekerjaan didapatkan mayoritas wiraswasta sebanyak 8 responden (23,5%) berpengetahuan cukup. Berdasarkan penelitian ini disimpulkan bahwa umur 55-64 tahun lebih cenderung terkena Infeksi Saluran Kemih yang berpendidikan SMA dengan pekerjaan wiraswasta dan mayoritas berpengetahuan cukup. |
URI: | http://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/2154 |
Appears in Collections: | Koleksi KTI D3 KEPERAWATAN |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
Jurnal - GAMBARAN TINGKAT PENGETAHUAN PENDERITA INFEKSI SALURAN KEMIH TENTANG INFEKSI SALURAN KEM.pdf | 735.55 kB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.