Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/3579
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorLAIA, RESTU ABDI JAYA-
dc.date.accessioned2021-07-26T08:51:38Z-
dc.date.available2021-07-26T08:51:38Z-
dc.date.issued2021-05-28-
dc.identifier.urihttp://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/3579-
dc.description.abstractBerdasarkan data Kementerian Kesehatan Indonesia tahun 2018, cakupan PHBS di daerah masih rendah, sekolah yang telah melaksanakan PHBS hanya 35,8% sedangkan target nasional adalah 70% di tahun 2018. Berdasarkan hasil survei awal yang dilakukan pada bulan Desember diketahui bahwa PHBS Sekolah Dasar Negeri 078491 Hiliwaebu Kecamatan Ulunoyo Kabupaten Nias Selatan, masih belum terlaksana dengan baik dilihat dari sekolah yang belum menerapkan PHBS tersebut. Rumusan Masalah penelitian ini adalah Bagaimana “Gambaran pengetahuan Siswa/I Tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat (PHBS) di SD Negeri 078491 Hiliwaebu Kecamatan Ulunoyo Kabupaten Nias Selatan?” Tujuan Penelitian Untuk mengetahui Gambaran pengetahuan Siswa/I Tentang Perilaku Hidup Bersih dan Sehat PHBS di SD Negeri 078491Hiliwaebu Kecamatan Ulunoyo Kabupaten Nias Selatan. Penelitian ini menggunakan desain penelitian deskriptif. Populasi dalam peneltian ini adalah seluruh siswa/I di SD Negeri 078491Hiliwaebu, tehnik sampling yang digunakan pada penelitian ini adalah Total sampling. Hasil penelitian didapatkan bahwa mayoritas responden berpengetahuan kurang 73 responden (70,90%), cukup 19 responden (18,40%) dan baik 11 responden (10,70%). kesimpulan mayoritas responden berpengetahuan kurang yaitu (70,90%) dan minoritas berpengetahuan baik (10,70%). Saran peneliti agar sering melakukan penyuluhan tentang PHBS disekolah sehingga meningkatkan pengetahuan siswa/I tentang PHBS.en_US
dc.subjectpengetahuan siswa/I, PHBSen_US
dc.titleGAMBARAN PENGETAHUAN SISWA/I TENTANG PERILAKU HIDUP BERSIH DAN SEHAT (PHBS) DI SD NEGERI 078491 HILIWAEBU KECAMATAN ULUNOYO KABUPATEN NIAS SELATANen_US
Appears in Collections:KTI Prodi D-III Perawat Nias Wisuda Tahun 2021

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KTI Restu.pdf2.54 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.