Please use this identifier to cite or link to this item:
http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/3774
Title: | PEMERIKSAAN KETONURIA PADA PENDERITA DIABETES MELITUS TIPE II DI RUMAH SAKIT UMUM PUSAT HAJI ADAM MALIK MEDAN |
Authors: | JOSEP SEBAYANG |
Keywords: | Penderita Diabetes Mellitus, Keton |
Issue Date: | 1-Sep-2019 |
Citation: | Medan |
Abstract: | Diabetes Mellitus adalah suatu penyakit dimana tubuh penderitanya tidak bisa secara otomatis mengendalikan tingkat gula (glukosa) dalam darahnya. Salah satu komplikasi dari DM adalah Ketoasidosis Diabetik (KAD). KAD merupakan komplikasi akut diabetes yang ditandai derngan peningkatan kadar glukosa dan plasma keton (+) Kuat. Keton merupakan produk dari pecahan asam lemak. Keberadaan keton dalam urine menandakan bahwa tubuh mengunakan lemak sebagai energi. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah deskriptif Dengan melakukan Analisa Badan Keton yang bertujuan untuk mengetahui ada tidaknya Badan keton pada urin penderita Diabetes Melitus. Populasi dalam penelitian ini adalah seluruh pasien yang di diagnosa secara klinis oleh dokter yang dirawat di RSUP Haji Adam Malik Medan dan sampel penelitian berjumlah 20 orang. Cara pengumpulan data yaitu dengan uji laboratorium dengan menggunakan metode Carik Celup dan data didukung dari pengambilan data dalam rekam medik. Dari 30 sampel pemeriksaan ketonuria pasien DM tipe 2 terdapat 6 sampel yang positif (20%), dan 24 sampel yang negatif (80%). Dengan wanita berjumlah 12 orang dan pria 18 orang. |
URI: | http://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/3774 |
Appears in Collections: | KTI D III TLM WISUDA TAHUN 2019 |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
KTI TERBARU josep 18.pdf | 1.47 MB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.