Please use this identifier to cite or link to this item:
http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/4376
Title: | UJI EFEK ANTIBAKTERI EKSTRAK ETANOL DAUN SALAM (Shyzigiumpolyanthumwighwalp) TERHADAP PERTUMBUHAN BAKTERI Staphylococcus aureus |
Authors: | BR SITORUS, JUWITA |
Keywords: | antibakteri , ekstrak,Syzygium polyanthum Wigh Walpstaphylocous aureus,Tetrasiklin |
Issue Date: | 24-Aug-2017 |
Publisher: | POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MEDAN JURUSAN FARMASI |
Abstract: | Daun salam (Syzygium polyanthum Wigh Walp) merupakan satu tanaman yang berguna sebagai obat. Tanaman daun salam mengandung minyak atsiri , tanin , flavonoid sebagai anti bakteri. dalam penelitian ini bakteri yang digunakan sebagai bahan percobaan adalah antibakteri gram positif yaitu bakteri staphylococus aureus. Ekstrak daun salam dibuat secara maserasi dengan menggunakan etanol 70% sebagai cairan penyari yang kemudian diuapkan dengan rosary evaporator. Uji aktifitas antibakteri dilakukan dengan menggunakan media agar yang telah ditanam bakteri kemudian dibuat lima daerah paper disk tiga bagian dibuat untuk tanaman. Paper disk yang telah direndam dengan masing-masing ekstrak daun salam 20%, 40%, 60% , satu bagian paper disk direndam dalam yang telah bersih tetrasiklin dengan kadar 0.03 mg. Menurut Farmakope Indonesia Edisi IV, zona hambat sebagai antibakteri adalah 14-16mm.Hasil dari penelitian ini menunjukkan ekstrak daun salam tidak mempunyai efek antibakteri terhadap pertumbuhan bakteri staphylococcus aureus, kemungkinanzatberkhasiatsebagai anti bakterisataphylococcusaureushulangdalampembuatanekstrak |
URI: | http://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/4376 |
Appears in Collections: | KTI D-III FARMASI TAHUN 2017 |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
KTI JUWITA.docx | 5.94 MB | Microsoft Word XML | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.