Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/4467
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorPASARIBU, BENNI RIZALDI-
dc.date.accessioned2021-11-01T08:31:41Z-
dc.date.available2021-11-01T08:31:41Z-
dc.date.issued2021-11-01-
dc.identifier.urihttp://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/4467-
dc.descriptionKARYA TULIS ILMIAH PRODI D3 SANITASI LINGKUNGANen_US
dc.description.abstractKEMENTERIAN KESEHATAN REPUBLIK INDONESIA POLITEKNIK KESEHATAN MEDAN JURUSAN KESEHATAN LINGKUNGAN KABANJAHE KARYA TULIS ILMIAH, JUNI 2021 BENNI RIZALDI PASARIBU “TINJAUAN KONDISI FISIK RUMAH DI LINGKUNGAN SIKI KELURAHAN GUNG NEGERI KECAMATAN KABANJAHE KABUPATEN KARO TAHUN 2021” Viii + 37 halaman + Daftar pustaka + 5 Lampiran ABSTRAK Rumah adalah bangunan gedung yang berfungsi sebagai tempat tinggal yang layak dihuni, sarana pembinaan keluarga, cerminan harkat dan martabat bagi pemiliknya. Rumah sehat merupakan suatu tempat untuk tinggal permanen yang berfungsi sebagai tempat perlindungan dari pengaruh lingkungan yang memenuhi syarat fisiologis, psikologis, dan bebas dari penularan penyakit. Salah satu penyebab rumah tidak sehat yaitu luas bangunan, bahan bangunan, struktur bangunan(misalnya ventilasi, lantai, langit-langit), kepadatan hunian, dan ketersediaan cerobong asap. Jenis penelitian ini adalah penelitian observasional dengan metode deskriptif. Tujuan deskriptif dalam penelitian ini yaitu untuk mengetahui Kondisi Fisik Rumah di Lingkungan Siki Kelurahan Gung Negeri Kecamatan Kabanjahe Kabupaten Karo Tahun 2021 Hasil penelitian disimpulkan bahwa tinjaun kondisi rumah di Lingkungan Siki Kecamatan Kabanjahe Kabupaten karo kurang memiliki ventilasi, kurang jendela kamar tidur, kurang jendela keluarga, kurang pemisah ruang keluarga seperti kamar tidur, ruang keluarga, dapur dan masih jumpai rumah yang berpapan lantai rumah kondisi kedaaan kotor serta kurangnya lubang asap dapur. Saran kepada masyarakat Lingkungan Siki agar membuat ventilasi bagi yang tidak memliki ventilasi rumah. Untuk rumah non permananen sama semi permanen agar mengganti dinding rumah dengan tembok dan lantai diganti dengan semen atau keramik,membersihkan langit langit,menyapu rumah, menutup atap rumah yang bocor,tidak menutup ventilasi dengan kain horden dan plastik melainkan dengan kawat kasa. Kata Kunci : Kondisi Fisik Rumahen_US
dc.publisherPoliteknik Kesehatan Kemenkes Medanen_US
dc.subjectKondisi Fisik Rumahen_US
dc.titleKARYA TULIS ILMIAH TINJAUAN KONDISI FISIK RUMAH DI LINGKUNGAN SIKI KELURAHAN GUNG NEGERI KECAMATAN KABANJAHE KABUPATEN KARO TAHUN 2021en_US
dc.typeOtheren_US
Appears in Collections:KTI PRODI D-III KESLING WISUDA TAHUN 2021

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KTI BENNY R PASARIBU CD.pdfBENNI RIZALDI PSARIBU NIM : P0093311806425.42 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.