Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/4486
Title: LITERATURE REVIEW : HUBUNGAN FUNGSI KELUARGA DENGAN KUALITAS HIDUP LANSIA
Authors: DEPARI, SELVI S
Keywords: Fungsi Keluarga, Lansia, Kualitas Hidup
Issue Date: 24-Aug-2020
Publisher: politeknik kesehatan jurusan keperawatan medan
Abstract: Pendahuluan: Ageing process dalam perjalanan hidup manusia merupakan suatu hal yang wajar akan dialami semua orang yang di karuniai umur panjang, hanya lambat cepatnya proses tersebut tergantung pada masing-masing individu. Secara individu, pada usia di atas 60 tahun terjadi proses penuaan secara ilmiah. Tujuan: Untuk mencari persamaan, kelebihan dan kekurangan hubungan fungsi keluarga dengan kualitas hidup lansia berdasarkan studi Literature Review. Metode: Jenis penelitian yang digunakan pada penelitian ini yaitu jenis analitik berdasarkan studi lietaratur review analitik. Literature review dilakukan berdasarkan issue, metodologi, persamaan, kekurangan, kelebihan dan proposal penelitian lanjutan. Hasil: Dari hasil penelitian kelima jurnal didapatkan hasil bahwa adanya hubungan fungsi keluarga dengan kualitas hidup lansia. Kesimpulan: Dari hasil review literatur jurnal Hubungan Fungsi Keluarga Dengan Kualitas Hidup Lanjut Usia di dapatkan bahwa terdapat hubungan yang signifikan anatara pendidikan, dan pekerjaan pencari nafkah utama dengan fungsi keluarga.
URI: http://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/4486
Appears in Collections:SKRIPSI Mahasiswa PRODI D-IV Keperawatan Medan Wisuda Tahun 2020

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
SKRIPSI LITERATUR SELVI S. DEPARI.pdf1.31 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.