Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/4650
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorSIBURIAN, ESRAULINA-
dc.date.accessioned2021-11-05T07:35:19Z-
dc.date.available2021-11-05T07:35:19Z-
dc.date.issued2021-11-05-
dc.identifier.urihttp://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/4650-
dc.description.abstractLatar Belakang : Triase adalah suatu proses penggolongan pasien berdasarkan tipe dan tingkat kegawatan kondisinya. Perawat yang bekerja di unit gawat darurat harus memiliki kemampuan dan ketrampilan untuk mengatur kemampuan fungsional dalam berbagai kondisi. Pengetahuan perawat IGD sangat dibutuhkan dalam pelaksanaan triase agar tidak terjadi kesalahan dalam melakukan pemilahan triase sehingga dalam penanganan pasien dapat lebih optimal dan terarah. Tujuan : Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengetahuan perawat dalam pelaksanaan triase di instalasi gawat darurat berdasarkan literature review. Metode : Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan pendekatan studi literature review. Hasil : Penelitian ini menunjukkan bahwa dari 10 jurnal yang ditelaah peneliti menyatakan pengetahuan responden dengan mayoritas kategori cukup lebih banyak dari pada kategori baik dan kurang. Hasil penelitian ini menunjukkan adanya gambaran pengetahuan responden tentang pelaksanaan triase. Kesimpulan : Penelitian dengan studi literature review didapat kesimpulan bahwa mayoritas responden memiliki pengetahuan cukup yang dipengaruhi oleh karakteristik responden yaitu pendidikan, pelatihan, masa kerja. Saran : Kepada peneliti selanjutnya yang menggunakan studi literature review diharpkan menggunakan ketelitian agar mendapat hasil yang maksimal dan akurat.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherPOLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES RI MEDAN JURUSAN KEPERAWATAN PRODI D-III TAHUN 2021en_US
dc.subjectPengetahuan, Perawat, Triase, IGDen_US
dc.titleLITERATURE REVIEW : GAMBARAN PENGETAHUAN PERAWAT DALAM PELAKSANAAN TRIASE DI INSTALASI GAWAT DARURATen_US
dc.typeOtheren_US
Appears in Collections:KTI Mahasiswa Prodi D-III Keperawatan Medan Wisuda Tahun 2021

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KTI (Esraulina Siburian) - Esraulina Siburian.pdf526.52 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.