Please use this identifier to cite or link to this item:
http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/5534
Title: | SYSTEMATIC REVIEW GAMBARAN PENGETAHUAN IBU TENTANG RAMPAN KARIES PADA ANAK TK |
Authors: | GINTING, ERGIAMA NOVITA |
Keywords: | Pengetahuan, Rampan Karies |
Issue Date: | 2021 |
Citation: | Poltekkes Medan |
Abstract: | Rampan karies adalah istilah yang digunakan untuk menggambarkan suatu keadaan sebagian besar semua gigi susu yang mengalami kerusakan secara luas dan berkembang dengan cepat. Ciri-ciri khas rampan karies yaitu terjadinya sangat cepat bila dibandingkan dengan karies gigi umumnya. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran pengetahuan ibu tentang rampan karies pada anak TK. Jenis penelitian yang digunakan adalah systematic review, sampel dalam penelitian ini mereview 10 jurnal 5 tahun terakhir. Hasil penelitian diperoleh bahwa pengetahuan ibu tentang rampan karies dengan kriteria buruk sebesar 50%, kriteria sedang sebesar 30% dan kriteria baik sebesar 20%. Berdasarkan kondisi rampan karies diperoleh rata–rata rampan karies dengan numerikal sebesar 10% dan rata-rata rampan karies dengan kategorik buruk sebesar 70%. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pengetahuan ibu tentang rampan karies dengan kriteria buruk. Diharapkan kepada ibu agar lebih meningkatkan pengetahuan dalam menjaga kesehatan gigi dan mulut anak terutama rampan karies melalui media cetak/elektronik atau informasi lainnya. |
URI: | http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/5534 |
Appears in Collections: | KTI Prodi D-III Kesehatan Gigi Wisuda Tahun 2021 |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
KTI ERGIAMA NOVITA BR GINTING.pdf | 2.35 MB | Adobe PDF | View/Open | |
JURNAL ERGIAMA NOVITA BR GINTING.pdf | 359.63 kB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.