Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/5553
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorYOSEFINE, IVANA PASCHA-
dc.date.accessioned2022-09-20T03:32:52Z-
dc.date.available2022-09-20T03:32:52Z-
dc.date.issued2021-
dc.identifier.citationPoltekkes Medanen_US
dc.identifier.urihttp://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/5553-
dc.description.abstractABSTRAK Gigi merupakan satu kesatuan dengan anggota tubuh kita yang lain. Kerusakan pada gigi dapat mempengaruhi kesehatan anggota tubuh lainnya,sehingga akan mengganggu aktivitas sehari-hari. Salah satu faktor yang dapat merusak gigi adalah makanan yang mengandung karbohidrat antara lain permen, cokelat dan biskuit. Anak Usia Sekolah memerlukan perawatan lebih intensive karena pada usia tersebut terjadi pergantian gigi. Penelitian dilakukan dengan systematic review, dengan menyeleksi 10 jurnal yang bertujuan untuk mengetahui hubungan mengkonsumsi makanan kariogenik terhadap terjadinya karies gigi pada anak usia sekolah (6-12 tahun). Berdasarkan hasil systematic review dari 10 jurnal dengan Desain Penelitian dengan metode analitik dengan desain cross sectional 3 (30%), Sampling Penelitian dengan total sampling 3 (30%), Instrumen Penelitian menggunakan kuesioner 6 (60%), Analisis Penelitian menggunakan uji chi square 9 (90%), mengkonsumsi makanan kariogenik dengan kategori tinggi 8 (80%), Rata-rata karies dari tingkat penilaian numerik adanya karies sebesar 7 (70%) dengan kategori buruk. Kesimpulan dari penelitian ini adalah adanya hubungan mengonsumsi makanan kariogenik terhadap terjadinya karies gigi pada anak usia sekolah. Jika sering mengkonsumsi makanan kariogenik dan tidak menjaga kebersihan gigi dan mulut akan mengakibatkan terjadinya karies gigi. Disarankan untuk menjaga pola makan dengan memperbanyak mengkonsumsi makanan beserat seperti sayur dan buah, kumur-kumur dengan air putih setelah mengkonsumsi makanan kariogenik, menyikat gigi dua kali sehari pada pagi setelah sarapan dan malam sebelum tidur, serta melakukan pemeriksaan gigi secara berkala setiap enam bulan sekali.en_US
dc.subjectMengkonsumsi, Makanan kariogenik, Karies gigi, Anak usia sekolahen_US
dc.titleSYSTEMATIC REVIEW HUBUNGAN MENGKONSUMSI MAKANAN KARIOGENIK TERHADAP TERJADINYA KARIES GIGI PADA ANAK USIA SEKOLAH (6-12 TAHUN)en_US
dc.typeOtheren_US
Appears in Collections:KTI Prodi D-III Kesehatan Gigi Wisuda Tahun 2021

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KTI IVANA.pdf744.76 kBAdobe PDFView/Open
JURNAL IVANA.pdf175.88 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.