Please use this identifier to cite or link to this item:
http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/5652
Title: | SYSTEMATIC RIVIEW TINGKAT PENGETAHUAN ORANG TUA TERHADAP KEBERSIHAN GIGI DAN MULUT ANAK USIA 5-7 TAHUN |
Authors: | SERLINA, SERLINA |
Keywords: | Pengetahuan, Kebersihan Gigi |
Issue Date: | 18-Oct-2022 |
Citation: | Poltekkes Medan |
Abstract: | ABSTRAK Pengetahuan orang tua sangat penting dalam mendasari terbentuknya perilaku yang mendukung atau tidak mendukung kebersihan gigi dan mulut anak. Pengetahuan tersebut dapat diperoleh secara alami maupun secara terencana yaitu melalui proses pendidikan. Orang tua dengan pengetahuan rendah mengenai kesehatan gigi dan mulut merupakan faktor predisposisi dari perilaku yang tidak mendukung kesehatan gigi dan mulut anak. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui tingkat pengetahuan orang tua terhadap kebersihan gigi dan mulut anak usia 5-7 tahun. Jenis penelitian ini menggunakan systematic riview, sampel yang digunakan adalah 10 jurnal yang terbit dalam 5 tahun terakhir. Hasil penelitian ini diperoleh Pengetahuan Orang Tua dengan kriteria baik 50% artikel, sedang 30% artikel dan buruk 20% artikel. Kebersihan Gigi dan Mulut Anak dengan kriteria sedang 50% artikel, buruk 40% artikel dan baik 10% artikel. Simpulan dari hasil penelitian ini terkait pengetahuan orang tua sangat mempengaruhi kebersihan gigi dan mulut pada anak. |
URI: | http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/5652 |
Appears in Collections: | KTI Prodi D-III Kesehatan Gigi Wisuda Tahun 2022 |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
sERLINA.pdf | 2.41 MB | Adobe PDF | View/Open | |
jurnal SERLINA.pdf | 174.43 kB | Adobe PDF | View/Open |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.