Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/6768
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorWAHDINI MAWADDAH-
dc.date.accessioned2023-06-12T15:02:39Z-
dc.date.available2023-06-12T15:02:39Z-
dc.date.issued2022-09-01-
dc.identifier.urihttp://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/6768-
dc.description.abstractKacang tanah (Arachis hypogea) merupakan tanaman penting dari famili leguminosa. Kacang tanah dapat dikonsumsi dalam bentuk selai. Selai kacang tanah mengandung asam lemak. Penelitian ini merupakan systematic review menggunakan desain deskriptif dan data sekunder, bertujuan untuk mengetahui kandungan asam lemak pada selai kecang tanah. Penelitian dilakukan bulan Januari – Mei 2022. Objek penelitian yang digunakan lima artikel. Berdasarkan hasil penelitian Shibli Sahar, dkk (2019), nilai asam palmitat (10,2%), asam oleat (52,84%), asam linoleat (30,98%), asam arakidik (1,5%), asam behenat (2,75%). Adriani Laura Mihai, dkk (2018) menganalisa asam palmitat (0,71%), asam oleat (3,9%), asam linoleat (2,3%), asam arakidik (0,16%), asam behenat (0,79%). Ufot Inyan dan Onyale V Oduma, dkk (2020) menganalisa asam palmitat (13,04%), asam oleat (46,85%), asam linoleat (32,91%), asam arakidik (13,88%), asam behenat (1,25%). Gong A-na, dkk (2018) menganalisa asam palmitat (5%), asam oleat (1,06%), asam linoleat (1,22%), asam arakidik (13,88%), asam behenat (0,03%). Negoita M, dkk (2017) menganalisa asam palmitat (0,35%), asam oleat (0,7%), asam linoleat (0,28%), asam arakidik (0,11%), asam behenat (0,36%). Terdapat 5 asam lemak pada selai kacang tanah yaitu asam palmitat, asam oleat asam linoleat asam arakidik dan asam behenat. Kandungan asam palmitat 0,71%-13,04%, asam oleat 0,7%-52,84%, asam linoleat 0,28%-32,91%, asam arakidik 0,11-3,88%, asam behenat 0,03%-1,25%.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.subjectAsam Lemak, Kacang Tanah, Kromatografi Gas, Selai Kacang Tanahen_US
dc.titleGAMBARAN KANDUNGAN ASAM LEMAK PADA SELAI KACANG TANAH (Arachis hypogea)en_US
dc.typeOtheren_US
Appears in Collections:KTI D III TLM WISUDA TAHUN 2022

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KTI WAHDINI MAWADDAH.pdf1.27 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.