Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/6823
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorDESIREE NATALIE SILITONGA-
dc.date.accessioned2023-06-13T14:48:17Z-
dc.date.available2023-06-13T14:48:17Z-
dc.date.issued2022-09-01-
dc.identifier.urihttp://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/6823-
dc.description.abstractHati adalah organ yang terbesar dan secara metabolisme paling kompleks di dalam tubuh. Organ hati terlibat dalam metabolisme zat makanan serta sebagian besar obat dan toksikan. Hati merupakan organ tubuh yang terpenting untuk mendetoksifikasi zat kimia yang tidak berguna ataupun merugikan tubuh. Terdapat banyak faktor yang mempengaruhi kerusakan hati, seperti misalnya virus, bakteri, toksisitas dari obat–obatan dan bahan kimia serta konsumsi alkohol yang berlebihan. Minuman keras beralkohol merupakan fakor penyebab dari sekitar 60 jenis penyakit dan merupakan faktor komponen dari 200 jenis penyakit lainnya. Terdapat berbagai jenis penyakit yang disebabkan oleh konsumsi alkohol, salah satunya adalah gangguan fungsi hati seperti penyakit hati alkoholik (Alcoholic Liver Disease). Gangguan mekanisme di hati menyebabkan terjadinya bengkak dengan adanya kenaikan enzim transaminase yang diproduksi pada hati yaitu Serum Glutamic Pyruvic Transaminase (SGPT). Serum Glutamic Pyruvic Transaminase (SGPT) adalah suatu enzim yang terdapat pada sel hati serta lebih efektif dan lebih spesifik untuk mendiagnosis destruksi hepatoseluler karena SGPT yang lebih banyak diproduksi oleh hati. Review ini bertujuan untuk mengetahui kadar Serum Glutamic Pyruvic Transaminase (SGPT) pada pecandu minuman beralkohol. Review ini menggunakan jenis penelitian systematic review dengan desain deskriptif melalui google scholar. Objek yang digunakan terdiri dari 4 artikel yaitu Iga, dkk (2016), Fera Sartika (2017), Ardiansyah (2018), Deyana G Rompas (2020) bahwa tidak ada hubungan lama konsumsi minuman beralkohol dengan kadar SGPT terhadap pecandu minuman beralkohol. Hasi yang didapatkan dari Kadar Serum Glutamic Pyruvic Transaminase (SGPT) pada pecandu minuman beralkohol sebagian besar pecandu minuman beralkohol dalam keadaan batas normal.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.subjectKadar SGPT, Peminum Minuman Alkoholen_US
dc.titleGAMBARAN KADAR Serum Glutamic Pyruvic Transaminase (SGPT) PADA PECANDU MINUMAN BERALKOHOLen_US
dc.typeOtheren_US
Appears in Collections:KTI D III TLM WISUDA TAHUN 2022

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KTI_Desire Natalie.pdf1.27 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.