Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/766
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorYULIANTI-
dc.date.accessioned2019-11-22T02:30:57Z-
dc.date.available2019-11-22T02:30:57Z-
dc.date.issued2019-11-18-
dc.identifier.urihttp://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/766-
dc.description.abstractAbstrak Kebersihan Gigi dan Mulut adalah kondisi rongga mulut yang bebas dari bau mulut, tidak adanya plak dan karang gigi. Madu telah lama digunakan sebagai pengobatan tradisional, madu berfungsi sebagai anti bakterial, anti oksidan, anti tumor. Madu dapat menghambat pertumbuhan mikroorganisme karena kandungan air yang rendah dan mengandung hidrogen perioksida. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui gambaran berkumur dengan larutan madu terhadap indeks debris pada siswa-siswi kelas VII SMP Negeri 3 Perbaungan Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai. Jenis penelitian yang digunakan adalah deskriptif dengan sampel sebanyak 34 orang pada siswa-siswi kelas VII SMP Negeri 3 Perbaungan Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai. Hasil penelitian pada siswa-siswi kelas VII SMP Negeri 3 Perbaungan Kecamatan Perbaungan Kabupaten Serdang Bedagai, menunjukkan bahwa sebelum berkumur madu rata-rata indeks debris dengan kriteria sedang sebanyak 26 orang (76,5%) kriteria buruk sebanyak 7 orang (20,6%) kriteria baik sebanyak 1 orang (2,9%). Setelah berkumur dengan larutan madu rata-rata indeks debris dengan kriteria baik sebanyak 27 orang (79,4%) kriteria sedang sebanyak 7 orang (20,6%). Indeks debris sesudah berkumur madu mengalami penurunan, sehingga dapat ditarik kesimpulan bahwa berkumur dengan larutan madu dapat menurunkan Indeks Debris dan larutan madu dapat dijadikan sebagai alternatif obat kumur untuk menurunkan indeks debris.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherPOLTEKKES KEMENKES MEDANen_US
dc.subjectLarutan Madu, Indeks Debrisen_US
dc.titleGAMBARAN BERKUMUR DENGAN LARUTAN MADU TERHADAP INDEKS DEBRIS PADA SISWA-SISWI KELAS VII SMP NEGERI 3 PERBAUNGAN KECAMATAN PERBAUNGAN KABUPATEN SERDANG BEDAGAIen_US
Appears in Collections:Koleksi Karya Tulis Ilmiah (D3)

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KTI YULIANTI.pdf2.08 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.