Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/3635
Title: PROFIL PERESEPAN OBAT ANTIBIOTIK DI APOTEK KIMIA FARMA 160 SETIA BUDI MEDAN TAHUN 2019
Authors: ERWAN AGUSTIAWAN
Keywords: Antibiotik, siprofloxacin, amoxicillin, sefadroxil.
Issue Date: 27-Oct-2020
Publisher: POLITEKNIK KESEHATAN KEMENKES MEDAN JURUSAN FARMASI
Abstract: Berbagai penyakit infeksi memerlukan terapi antibiotik Penggunaan antibiotik yang rasional perlu dilandasi adanya pengetahuan tentang antibiotik. Pengetahuan ini penting karena berpengaruh terhadap keberhasilan terapi antibiotik dan mencegah menyebarnya resistensi bakteri. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengetahui data peresepan obat antibiotik khususnya antibiotik sefadroxil, siprofloxacin dan amoxicillin. Jenis penelitian ini adalah retrospektif. Populasi dan sampel penelitian ini sebanyak 100 lembar resep. Teknik pengumpulan data adalah deskriptif restrospektif. Teknik analisis data adalah dalam bentuk tabel dan diagram. Hasil penelitian diketahui bahwa pemakaian terbanyak adalah 50 lembar resep antibiotik siprofloxacin pada penggunaan usia 26-49 tahun jenis kelamin pria, 30 lembar resep antibiotik amoxicillin pada penggunaan usia 26-49 tahun jenis kelamin wanita dan yang terkecil adalah 20 lembar resep antibiotik sefadroxil pada penggunaan usia 17-25 tahun jenis kelamin wanita. Kesimpulan pada penelitian ini didapati bahwa pemakaian terbanyak antibiotik adalah siprofloxacin dengan pengguna rata-rata terbanyak antibiotik adalah usia 26-49 tahun dengan jenis kelamin terbanyak pemakaian adalah pria.
URI: http://poltekkes.aplikasi-akademik.com/xmlui/handle/123456789/3635
Appears in Collections:KTI D III RPL FARMASI TAHUN 2020

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
KTI ERWAN AGUSTIAWAN (RPL).docx3.41 MBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.