Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/6232
Title: PELATIHAN KADER POSYANDU MENGGUNAKAN KMS DINDING UNTUK DETEKSI ANAK STUNTING DI DESA PASAR MIRING KECAMATAN PAGAR MERBAU, DELI SERDANG
Authors: Sinaga, Haripin Togap
Keywords: KMS, Tinggi Badan Anak, pendek, kader posyandu
growth chart, children height, stunting, posyanducader
Issue Date: 2022
Publisher: Jurnal Mitra Prima
Series/Report no.: Vol 4 No 2;1-9
Abstract: PrevalensiStuntingpada balita di negara berkembang masih tinggi termasuk Indonesia. Hasil Riskesdas tahun 2013 menemukan prevalensi pendek pada anak balita mencapai37,2%. Untuk mendeteksi anak pendek, Tim Pengabmas menggunakan KMS DindingNilai Tinggi Badan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa KMS Dinding memiliki sensitivitas dan spesifisitas yang tinggi. Tujuan untuk meningkatkan keterampilankadermenggunakan KMS Dinding danmenentukan status gizi balita. Sebanyak 25kader posyandu dilatih menggunakanKMS Dinding Nilai TBbalita.Ketrampilankader yang diukur adalah 1) pemasangan KMS, 2) validasi KMS, 3) memposisikananak, 4) Penentuan NilaiTB, 5) Penentuan Status Gizi Dari lima posyandu, kader dari tiga posyandu memeiliki ketrampilan lebih baik dibanding dua posyandu lainnya. Dari 36 balitai ditemukan25% balita tergolong pendek, 25% agak pendek dan 50% normal.Kesimpulan. KMS Dindingefektifuntuk untuk mendeteksi stunting di Posyandu.
URI: http://jurnal.unprimdn.ac.id/index.php/mitra_prima/article/view/2970/2142
http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/6232
Appears in Collections:Jurnal Penelitian Dosen Tahun 2022

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
Pelatihan_KMS_Dinding.pdf868.82 kBAdobe PDFView/Open
Pelatihan kader_turnitin_check.pdf1.88 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.