Please use this identifier to cite or link to this item: http://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/7816
Full metadata record
DC FieldValueLanguage
dc.contributor.authorSIREGAR, MAILANI MARHAMAH-
dc.date.accessioned2023-10-26T07:14:48Z-
dc.date.available2023-10-26T07:14:48Z-
dc.date.issued2023-09-13-
dc.identifier.urihttp://ecampus.poltekkes-medan.ac.id/xmlui/handle/123456789/7816-
dc.description.abstractKebutuhan skincare kecantikan menjadi pioritas utama bagi setiap orang. Sebagian siswi menggunakan skincare wajah melalui pembelian online sama seperti temannya yang memiliki jenis dan kondisi kulit wajah yang berbeda tanpa mempertimbangkan efek berbahaya pada kulit. Penggunaan skincare dengan bahan-bahan berbahaya dalam jangka panjang dapat menimbulkan kerusakan pada organ tubuh dan juga bersifat toksik. Tujuan penelitian untuk mengetahui hubungan pengetahuan dan sikap dengan tindakan penggunaan skincare wajah melalui pembelian online. Jenis penelitian adalah observasional dengan metode cross sectional. Teknik pengambilan sampel menggunakan simple random sampling. Sampel terdiri dari 72 siswi di SMA Negeri 1 Babalan Kabupaten Langkat. Instrumen yang digunakan adalah kuesioner. Analisis bivariate menggunakan uji chi-Square. Hasil penelitian menunjukkan bahwa siswi memiliki pengetahuan baik (80,2%), sikap baik (86,8%) dan tindakan baik (79,3%) dalam penggunaan skincare wajah melalui pembelian online. Hasil bivariat hubungan pengetahuan dengan tindakan penggunaan skincare wajah melalui pembelian online mendapatkan nilai 0,000 (p < 0,05) dan hubungan sikap dengan tindakan penggunaan skincare wajah melalui pembelian online mendapatkan nilai 0,008 (p < 0,05). Kesimpulan, terdapat hubungan yang signifikan antara pengetahuan dan sikap dengan tindakan dalam penggunaan skincare wajah melalui pembelian online pada siswi.en_US
dc.language.isootheren_US
dc.publisherPOLITEKNIK KESEHATAN MEDAN JURUSAN FARMASIen_US
dc.subjectSkincare wajah, pengetahuan, sikap, tindakan, pembelian onlineen_US
dc.titleHUBUNGAN PENGETAHUAN DAN SIKAP DENGAN TINDAKAN PENGGUNAAN SKINCARE WAJAH MELALUI PEMBELIAN ONLINE PADA SISWI SMA NEGERI 1 BABALAN KABUPATEN LANGKATen_US
dc.typeThesisen_US
Appears in Collections:KTI D-III FARMASI TAHUN 2023

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
MAILANI KARYA TULIS ILMIAH 2023.docx5.61 MBMicrosoft Word XMLView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.